MAKASSAR.TV – SULAWESI, Nunung Dasniar, terus menggelar safari konsolidasi menjelang pelaksanaan Pilwalkot Makassar 2020. Kali ini Anggota DPRD Kota Makassar tersebut menggelar konsolidasi struktur tim pemenangannya di Kecamatan Tamalanrea, Kamis, 13 Februari 2020.
Add comment